Sebagian orang menyangka bahwa sebuah komentar itu untuk
memperbaiki, menilai dari apa yang telah kita perbuat, “kenapa harus ada
komentar?” Komentar itu sendiri timbul “karena ada ketidak puasan kita terhadap
penampilan kita atau sebuah karya kita”. Tapi disini saya tidak membahas tentang
komentar pada umumnya. Disini saya akan membagikan artikel tentang Komentar
diPHP.
Lain halnya Komentar pada umumnya, Komentar diPhp ini untuk
membantu mengingat, pelajaran yang telah kita pelajari didalam php itu sendiri.
Contohnya:
Sebelum masuk kecontoh perlu diingat komentar ini tidak akan
muncul pada browser. Hanya saja memberi tahu teman kita saat teman kita tidak
tau apa itu echo.
<?php
//echo untuk menampilkan pada browser
….
….
….
?>
Atau bisa memakai simbol pagar (#). Untuk membuat komentar
panjang dan bisa di lanjutkan kebawah simbolnya menggunakan /* … diakhiri */.
Contoh:
Di ingatkan kembali komentar diphp tidak akan ditampilkan
pada Browser. Untuk yang baru bergabung perlu diketahui teks editor nya tidak
mesti teks editor atom.
Memakai notepad, notepad++ dll pun juga bisa contoh:
Semoga bermanfaat. Sebaiknya agar mudah diingat dan cepat
menghafal langsung “dipraktekan” saja.
Terima Kasih !!,
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Belajar PHP Komentar"
Post a Comment